Ketentuan Pengajuan Online Pinjaman KUR BCA 2024, Ini Dokumen Persyaratan yang Harus Disiapkan

- 6 April 2024, 21:30 WIB
Ketentuan dan dokumen persyaratan yang harus dipersiapkan sebelum mengajukan KUR BCA 2024 online
Ketentuan dan dokumen persyaratan yang harus dipersiapkan sebelum mengajukan KUR BCA 2024 online /Nandai/NB

NANDAI - Pengajuan pinjaman KUR BCA 2024 harus memenuhi ketentuan sebagaimana yang telah ditentukan oleh pihak bank. 

Berikut ini adalah ketentuan dan dokumen administrasi yang harus dipersiapkan sebelum melangkah lebih jauh, mengajukan pinjaman KUR 2024 di BCA. 

Tak hanya BRI, BNI dan sejumlah lembaga keuangan lain, BCA adalah salah satu bank atau lembaga penyalur dana KUR 2024. 

Baca Juga: Bebas Biaya Admin, Limit Hingga Rp 20 Juta, Begini Cara Ajukan BCA Paylater

Tak ubahnya di beberapa bank lain, pengajuan pinjaman KUR BCA 2024 juga bisa dilakukan dengan cara online. 

Untuk mengajukan pinjaman KUR 2024 secara online itu, pahami terlebih dahulu sejumlah ketentuan yang telah ditentukan oleh BCA. 

Adapun beberapa ketentuan tersebut diantaranya, sebelum mengisi formulir calon debitur terlebih dahulu harus melakukan verifikasi nomor handphone. 

Baca Juga: Pinjaman Online BCA Tanpa Jaminan, Ajukan Pinjaman Kapanpun dan Dimanapun, Begini Caranya

Setelah verifikasi nomor handphone selesai, calon debitur akan menerima kode verifikasi yang akan dikirimkan untuk melanjutkan pengisian formulir. 

Halaman:

Editor: Ramadiandri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah