Bunga Gadai Emas di Pegadaian Tergantung Jenis dan Jumlah Pinjaman, Dimulai dari 1 Persen, Ini Rinciannya

- 23 April 2024, 11:55 WIB
Bunga Gadai Emas di Pegadaian (Gadai Emas Reguler) tergantung jumlah pinjaman
Bunga Gadai Emas di Pegadaian (Gadai Emas Reguler) tergantung jumlah pinjaman /Nandai/NB

NANDAI - Suku bunga gadai emas di Pegadaian tergantung jumlah pinjaman. Bunga pinjaman dimulai dari 1,25 persen. Lebih lengkapnya, simak simulasi gadai emas pegadaian di artikel berikut ini sampai selesai. 

Sebelum memulai pembahasan, untuk diketahui di Pegadaian ada beberapa produk gadai emas dengan jenis dan karakteristik masing-masing. 

Artikel kali ini yang akan kita bahas adalah salah satu pinjaman Pegadaian, Gadai Emas Reguler. 

Baca Juga: Pinjam Uang dengan Gadai Emas Angsuran Tenor Bisa Sampai 36 Bulan, Ini Simulasi Gadai Emas Pegadaian

Sebab selain Gadai Emas Reguler ada juga beberapa produk pinjam uang lainnya seperti Gadai Emas Angsuran, Gadai Emas Prima, Gadai Emas Harian, Gadai Emas Bisnis dan Gadai Emas Ultra Mikro. 

Bunga Gadai Emas di Pegadaian, Reguler

Suku bunga atau bunga pinjaman Gadai Emas di Pegadaian, khususnya untuk produk Gadai Emas Reguler disebut Pegadaian sebagai sewa modal. 

Sewa modal yang diberlakukan untuk pinjaman Pegadaian ini adalah per 15 hari dengan sewa modal, premi dan biaya administrasi tergantung jumlah pinjaman.

Baca Juga: Limit Pinjaman 50 Juta hingga Rp 500 Juta, Ini Cara dan Syarat Gadai Emas di Pegadaian

Untuk minimal pinjaman 50 ribu hingga maksimal pinjaman 500 ribu, berlaku ketentuan sewa modal sebesar 1 persen per 15 hari, bebas premi dan akan dikenakan biaya administrasi sebesar Rp 2 ribu. 

Halaman:

Editor: Ramadiandri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah