Boleh Pinjam Sampai 100 Juta Tanpa Agunan, Apa Saja Syarat dan Kriteria Penerima KUR Bank BRI 2024?

- 20 Juni 2024, 17:00 WIB
Apa Saja Syarat da Kriteria Penerima KUR Bank BRI 2024?
Apa Saja Syarat da Kriteria Penerima KUR Bank BRI 2024? /foto/BRI/

Bagi nasabah yang mengajukan pinjaman untuk modal kerja diberikan jangka waktu pinjaman maksimal 3 tahun dan pinjaman untuk investasi jangka waktu maksimal 5 tahun.

Bank BRI juga menawarkan kemudahan dalam pengajuan pinjaman yakni dengan menyediakan layanan pengajuan secara online. Nasabah cukup mengakses website kur.bri.co.id untuk mengajukan pinjaman.

Dengan layanan pengajuan KUR secara online nasabah cukup menyampaikan pengajuan pinjaman melalui HP dan bisa diajukan darimanapun juga. Namun tetap untuk bank yang menjadi tujuan tempat peminjaman harus disesuaikan dengan alamat berdasarkan KTP calon nasabah.

Nah itulah penjelasan Syarat dan kriteria Penerima KUR di Bank BRI 2024, semoga bermanfaat. ***

Halaman:

Editor: Pauzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah