6 Bantuan Sosial Lewat Pos dan KKS yang Berpeluang Cair Pasca Lebaran Idul Fitri 2024, Simak Infonya Disini!

- 13 April 2024, 20:14 WIB
ILustrasi Pencairan Bansos 2024 di Kantor Pos Indonesia.
ILustrasi Pencairan Bansos 2024 di Kantor Pos Indonesia. /Kemensos.go.id

NANDAI - Penyaluran program bantuan sosial (bansos) kepada para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) masih terus dilanjutkan, kendati libur/cuti bersama masih berlangsung.

Beberapa macam jenis bansos masih akan dilanjutkan pencairannya mulai dari akhir pekan kedua hingga akhir bulan April 2024 ini.

Jika kamu ingin tahu apa saja bantuan sosial alias bansos yang akan cair pasca lebaran idul fitri hingga akhir bulan April ini, yuk baca artikel ini sampai selesai.

Baca Juga: Kini Giliran BPNT via Kartu KKS yang Cair! Menyusul BPNT Program Sembako yang Sebelumnya Cair Lewat Kantor Pos

Berikut bantuan yang berpeluang cair di bulan April 2024 :

1. Bantuan Sosial berupa Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Program Sembako

Bansos BPNT Program Sembako ini akan dicairkan melalui 2 metode yaitu melalui kartu KKS Bank Himbara dan PT Pos Indonesia.

2. Bantuan Sosial Program Keluarga Harapan (PKH)

Bansos PKH yang akan cair pasca idul fitri ini akan disalurkan melalui kartu KKS Bank Himbara dan yang melaui PT Pos Indonesia.

3. Bantuan Sosial Cadangan Beras Pemerintah (CBP)

Bansos CBP atau disebagian besar disebut Bantuan Sosial Pangan (BSP) dialokasikan dari bulan Januari 2024 hingga bulan Juni 2024.

Baca Juga: Penyaluran Program Sembako BPNT, Berikut Lembaga Resmi yang Bekerja Sama Dengan Kementerian Sosial

4. Bantuan Sosial Program Indonesia Pintar (PIP)

Bansos PIP untuk jenjang SD, SMP, dan SMA akan dicairkan setelah lebaran idul fitri 2024 ini.

Halaman:

Editor: Akhmad Muzayyin Alfikri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah