Simulasi KTA BNI, Ini Cicilan & Minimal Penghasilan untuk Pinjaman 100 Juta Tanpa Jaminan Tenor Sampai 5 Tahun

- 30 Juni 2024, 11:30 WIB
Simulasi KTA BNI Fleksi Aktif pinjaman 100 juta tanpa jaminan tenor sampai 5 tahun
Simulasi KTA BNI Fleksi Aktif pinjaman 100 juta tanpa jaminan tenor sampai 5 tahun /NANDAI/NB

NANDAI - Berniat pinjam uang melalui produk pinjaman tanpa jaminan di Bank BNI? Berikut ini kami berikan simulasi KTA BNI. Simulasi angsuran pinjaman 100 juta tanpa jaminan melalui produk pinjaman BNI Fleksi Aktif ini diharapkan dapat memberikan gambaran perkiraan jumlah uang yang akan dipinjam yang disesuaikan dengan minimal penghasilan per bulan. 

BNI Fleksi Aktif

BNI Fleksi Aktif adalah salah satu produk pinjaman BNI, kredit tanpa agunan. Untuk mengajukan pinjaman BNI ini, calon debitur tidak perlu harus ada jaminan. 

Baca Juga: KTA DBS Bisa Cair Sampai Rp300 Juta, Berapa Persen Bunga Pinjaman? Ini Persyaratan yang Harus Dipenuhi

Fasilitas pinjaman tanpa jaminan ini bisa diajukan oleh pegawai aktif baik swasta maupun negeri yang mempunyai penghasilan tetap. 

Uang pinjaman dapat digunakan untuk keperluan konsumtif apa saja, sepanjang tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Kredit tanpa agunan BNI Fleksi Aktif dapat diajukan oleh WNI dengan usia minimal 21 tahun dan maksimal 55 tahun atau disesuaikan dengan usia pensiun saat pinjaman lunas. 

Simulasi KTA BNI

Simulasi KTA BNI untuk produk pinjaman BNI Fleksi Aktif kali ini akan memberikan informasi untuk pinjaman 100 juta tanpa jaminan. 

Baca Juga: Pengajuan KUR BRI Apakah Bisa Tanpa Jaminan? Bisa, Limit Maksimal Rp100 Juta, Cek Syarat dan Angsuran

Kami akan memberikan simulasi angsuran yang kami peroleh resmi dari Bank BNI. Simulasi angsuran ini akan memberikan informasi cicilan per bulan dan minimal penghasilan per bulan calon debitur untuk pinjaman 100 juta dengan tenor 1 tahun sampai dengan 5 tahun atau 60 bulan.

Halaman:

Editor: Ramadiandri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah