Bernostalgia dengan Sang Legendaris: Ini Dia Harga HP iPhone 5 Berikut dengan Kelebihan dan Kekurangannya

- 4 Januari 2024, 10:07 WIB
Ilustrasi iPhone 5
Ilustrasi iPhone 5 /Unsplash/Christian Allard

NANDAI - iPhone 5 mencerminkan citra perusahaan Apple sebagai pembuatnya. Dengan citra berteknologi tinggi dan bagus yang menyelimuti produk ini sehingga mendapat kepercayaan bagi calon usernya saat pertama kali diluncurkan.

Spesifikasi iPhone 5 juga tak diragukan lagi kualitasnya. Ukurannya yang tipis dan ringan memberi kesan positif karena dianggap sebagai ponsel pintar yang mudah dibawa kemana pun serta nyaman saat digunakan. 

Baca Juga: Spesifikasi Lengkap, Keunggulan dan Harga HP iPhone 15 Pro Titanium Tahun 2024

Layarnya hanya memiliki ukuran 4 inci dengan IPS LCD 640 X 1136 pixel yang dilengkapi Corning Gorilla Glass.

Performa

  • Chipset: Apple A6 (32 nm)
  • CPU: Dual core 1.3 GHz Swift (ARM v7-based)
  • GPU: PowerVR SGX 543MP3 (triple-core graphics)
  • OS: iOS 6, upgrade to iOS 10.3.4
  • RAM: 1 GB

Baca Juga: Fitur iPhone Ini Keren! Tahu Waktunya Kamu Harus Istirahat, Begini Cara Menggunakannya

  • Memori internal: 16GB, 32GB dan 64GB
  • Kamera utama belakang: 8 MP, f/2.4, 33mm (standard), 1/3.2", 1.4µm, AF
  • Kamera depan: 1.2 MP, f/2.4, 35mm (standard)
  • Video kamera belakang: 1080p@30fps
  • Video kamera depan: 720p@30fps
  • Baterai: Li-Po 1440 mAh
  • Konektivitas: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, hotspot
  • Bluetooth: 4.0, A2DP, LE

Baca Juga: Pengguna iPhone Harus Tahu Nih! Ini Daftar Fitur Baru iPhone Pasca Update Menjadi iOS 17.2

  • GPS: A-GPS, GLONASS
  • USB: Lightning, USB 2.0
  • Sensor: Accelerometer, gyro, proximity, compass
  • Warna: Black/Slate, White/Silve

Kelebihan iPhone 5

  • Kamera 8 MP yang cukup baik untuk ponsel pintar sekelasnya
  • Tiga pilihan untuk kapasitas penyimpanan internal
  • Layar dibekali dengan Corning Gorilla Glass
  • Ukuran mini dengan layar 4 inci sehingga mudah saat digenggam

Baca Juga: Bosan dengan Nada Notifikasi iPhone? iOS 17.2 Hadirkan Opsi Ubah Nada, Begini Caranya!

Kekurangan iPhone 5

  • Kapasitas RAM hanya 1 GB
  • Kapasitas baterai 1440 mAh

Harga iPhone 5

Baca Juga: HP Android Mirip iPhone: Bukan iPhone 14 Pro Max, Ini Harga HP dan Spesifikasi i14 Pro Max

Harga iPhone 5 cukup mahal saat pertama kali diluncurkan. Namun, harga ponsel iPhone tersebut sudah lebih murah saat ini mengingat banyak ponsel pintar terbaru yang dirilis. Beberapa ditemui harganya dimulai dari Rp 650 ribu, tapi tergantung dengan kondisi barang. 

Halaman:

Editor: Ramadiandri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah