KUR di Pegadaian Tidak Pakai Jaminan, Usia 17 Tahun Bisa Ajukan Pinjaman

- 16 Juni 2024, 15:30 WIB
KUR Pegadaian tidak pakai jaminan. Usia 17 tahun bisa ajukan pinjaman.
KUR Pegadaian tidak pakai jaminan. Usia 17 tahun bisa ajukan pinjaman. /NANDAI/NB

Usaha ini menjadi syarat wajib selain sebagai objek pembiayaan. Lokasi usaha juga tak boleh lebih jauh dari 5 Km dari Outlet Pegadaian tempat mengajukan pinjaman. 

Baca Juga: Brosur Angsuran KUR BRI 2024, Syarat dan Bunga Pinjaman 1 Juta Sampai 100 Juta

Masih berkenaan dengan usaha yang harus dimiliki, hal itu juga harus dibuktikan dengan Surat Keterangan Usaha atau Nomor Induk Berusaha yang diterbitkan oleh pejabat berwenang sesuai dengan ketentuan. 

Minimal Usia 17 Tahun

Ada kebijakan menarik yang diambil pihak Pegadaian. Data yang berhasil dikumpulkan Nandai, rata-rata penyalur KUR 2024 menempatkan usia minimal 21 tahun sebagai syarat untuk mengajukan pinjaman KUR. 

Namun Pegadaian mengambil langkah terobosan yakni memperbolehkan WNI usia minimal 17 tahun untuk mengajukan pinjaman KUR. 

Namun tetap dengan syarat harus memenuhi sejumlah persyaratan wajib lain seperti memiliki usaha yang layak, memiliki rumah tinggal tetap dan beberapa syarat lainnya. 

Langkah Pegadaian yang membuka peluang kepada anak muda untuk meminjam KUR ini jika dimanfaatkan dengan baik akan melahirkan pengusaha-pengusaha muda sesuai dengan keahlian masing-masing. ***

Halaman:

Editor: Ramadiandri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah