Syarat Pengajuan KUR BRI 2024 50 Juta Secara Online dan Tabel Angsuran

- 1 Juni 2024, 18:08 WIB
Syarat Pengajuan KUR BRI 2024 50 Juta Secara Online dan Tabel Angsuran
Syarat Pengajuan KUR BRI 2024 50 Juta Secara Online dan Tabel Angsuran /Foto/BRI/

NANDAI – Pengajuan KUR BRI 2024 50 juta dapat dilakukan secara online menggunakan HP.

Calon nasabah cukup mengakses laman resmi kur.bri.co.id untuk melakukan pengajuan. Apa syaratnya?

Syarat pengajuan KUR BRI 2024 secara online cukup dengan foto KTP kemudian mengisi formulir yang memuat data diri, usaha dan sebagainya.

Baca Juga: Ajukan Segera KUR BRI 2024 100 Juta, Tanpa Jaminan Bunga 6 Persen Per Tahun, Cek Syarat dan Tabel Angsuran

Namun untuk bisa mendapatkan pinjaman calon nasabah harus memenuhi syarat sebagai penerima KUR yakni tidak pernah mendapat pembiayaan komersil serta memiliki usaha yang layak dan produktif.

Cara mengajukan KUR BRI 2024 lewat online

- Kunjungi website kur.bri.co.id
- Pilih “ajukan pinjaman”
- Pilih “perorangan”
- Masuk menggunakan email dan password (Jika belum punya akun pilih opsi “daftar”)
- Isi data diri secara lengkap
- Jumlah pinjaman dan tenor
- Unggah foto KTP
- Pilih ajukan pinjaman

Baca Juga: Angsuran KUR BSI 2024 Tanpa Bunga Pinjaman Sampai 50 Juta, Apa Syaratnya?

Setelah pengajuan secara online diterima barulah nantinya calon nasabah disuruh menyiapkan berkas fisik berupa KTP, KK, surat keterangan usaha dan NPWP.

Tabel angsuran KUR BRI 50 juta

Tabel angsuran KUR BRI 50 juta
Tabel angsuran KUR BRI 50 juta Ist

Halaman:

Editor: Pauzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah