Bukan 50 Juta, Ternyata Segini Plafon BRI KUR 2024 Tanpa Jaminan, Calon Debitur Wajib Tahu!

- 10 Juni 2024, 04:30 WIB
Bukan 50 Juta, Ternyata Segini Plafon BRI KUR 2024 Tanpa Jaminan, Calon Debitur  Wajib Tahu!
Bukan 50 Juta, Ternyata Segini Plafon BRI KUR 2024 Tanpa Jaminan, Calon Debitur Wajib Tahu! /foto/nandai/

NANDAI – Plafon pinjaman BRI KUR 2024 berbeda-beda tergantung dengan jenis pembiayaan. Di bank BRI, Plafon KUR terendah mulai dari 10 juta hingga plafon tertinggi 500 juta.

Plafon pinjaman terendah 10 juta tersedia melalui KUR Super Mikro, plafon menengah 100 juta tersedia pada KUR Mikro dan plafon tertinggi 500 juta tersedia melalui pembiayaan KUR Kecil.

Dari ketiga jenis pembiayaan yang dimiliki KUR BRI tersebut, ada dua jenis pembiayaan yang dapat diajukan tanpa harus menggunakan jaminan yakni KUR Super Mikro dan KUR Mikro.

Berapa limit maksimalnya? Pada periode sebelumnya plafon pinjaman tanpa jaminan pada KUR BRI hanya 50 juta. Namun di tahun 2024 ini, plafon pinjaman KUR di bank BRI yang bisa diajukan tanpa jaminan bukan lagi 50 juta melainkan naik menjadi 100 juta.

Baca Juga: Akses kur bri co id untuk Daftar Online dan Pengajuan KUR BRI 2024 Secara Online, Simak Langkah - Langkahnya

Suku Bunga Terbaru KUR BRI 2024

Meskipun terjadi kenaikan plafon pinjaman, namun suku bunga terbaru untuk pinjaman Mikro dengan limit 10 sampai 100 juta juga memiliki skema yang sedikit berubah. Sebelumnya bunga pinjaman KUR BRI berlaku tetap sebesar 6 persen per tahun.

Pada program KUR BRI 2024, bunga pinjaman menerapkan sistem kenaikan berjenjang yakni mulai dari 6 persen sampai dengan 9 persen per tahun.

Bunga 6 persen hanya berlaku untuk peminjaman pertama. Sedangkan untuk peminjaman kedua, ketiga dan keempat suku bunga naik menjadi 7, 8 dan 9 persen.

Baca Juga: Lengkapi 2 Syarat Tambahan Ini, KUR BRI Pinjaman 300 Juta Auto Cair, Angsuran Cuma 5 Jutaan

Halaman:

Editor: Pauzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah