Simulasi Angsuran KUR BRI Tahun 2024 untuk Pinjaman 300 Juta, Brosur Pinjaman Terbaru Tenor 1 Hingga 5 Tahun

- 21 Juni 2024, 15:00 WIB
Simulasi Angsuran KUR BRI Tahun 2024 Brosur Terbaru Tenor 1 Hingga 5 Tahun
Simulasi Angsuran KUR BRI Tahun 2024 Brosur Terbaru Tenor 1 Hingga 5 Tahun /Ist

NANDAI – Berikut ini simulasi angsuran KUR BRI tahun 2024 untuk pinjaman 300 juta tenor mulai dari 1 tahun sampai 5 tahun.

Melalui simulasi angsuran ini UMKM calon nasabah KUR BRI bisa memperkirakan jumlah angsuran yang harus dibayarkan tiap bulannya jika mengajukan pinjaman 300 juta.

Penentuan tenor angsuran KUR BRI bisa disesuaikan dengan tujuan dan jenis usaha calon peminjam. Pinjaman dengan tujuan modal kerja diberikan tenor angsuran paling lama 4 tahun sedangkan tujuan investasi paling lama 5 tahun.

Baca Juga: Tak Perlu Bayar Bunga, Pinjam KUR 75 Juta di Bank BSI Bisa Tanpa Agunan, Segini Angsuran Perbulannya

Namun sebelum mengajukan pinjaman, perlu diketahui oleh calon nasabah bahwa pinjaman 300 juta pada KUR BRI termasuk dalam jenis KUR Kecil yang harus menggunakan jaminan tambahan saat pengajuannya.

KUR Kecil BRI merupakan pembiayaan modal kerja dan investasi dengan limit diatas 100 juta sampai maksimal 500 juta. Kendati demikian bunganya tetap sama dengan jenis KUR dibawahnya, yakni 6 persen efektif per tahun.

KUR Kecil yang ada pada program KUR BRI 2024 lebih difokuskan kepada kelompok usaha mikro yang sudah produktif. Namun tidak menutup peluang bagi perorangan yang ingin mengajukannya.

Baca Juga: Bocoran Lengkap Tabel Angsuran KUR Bank BRI Limit 51 Sampai 75 Juta, Cek Dulu Sebelum Pinjam

Syarat pengajuan KUR BRI untuk pembiayaan KUR Kecil 

1. Perorangan atau kelompok usaha

Halaman:

Editor: Pauzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah