Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BRI 2024 Berikut Ini Angsurannya Cuma 700 Ribuan, Ini Tabel Pinjamannya

- 15 Juni 2024, 12:00 WIB
Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BRI 2024 Berikut Ini Angsurannya Cuma 700 Ribuan, Ini Tabel Pinjamannya
Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BRI 2024 Berikut Ini Angsurannya Cuma 700 Ribuan, Ini Tabel Pinjamannya /Foto/BI/

NANDAI – KUR BRI 2024 tidak hanya memberikan bunga pinjaman yang rendah 0,5 persen, namun juga menawarkan banyak limit pinjaman dengan angsuran murah yang bisa diajukan tanpa jaminan.

Seperti pada limit pinjaman KUR BRI 2024 berikut ini, angsurannya hanya 700 ribuan per bulan. Sangat cocok untuk UMKM yang butuh dukungan finansial baik modal kerja maupun investasi.

Jenis pinjaman KUR BRI 2024 yang banyak diminati yaitu KUR Mikro. Produk pinjaman KUR Mikro menyediakan limit pinjaman mulai dari 10 juta sampai dengan 100 juta yang bisa didapatkan tanpa harus menggunakan jaminan.

Baca Juga: Mau Pinjam KUR BRI 2024? Cek Dulu Tabel Terbaru 10 Sampai 100 Juta Angsuran Bunga 6 - 9 Persen

KUR Mikro memiliki 2 model pembiayaan yang menentukan batas maksimal jangka waktu angsuran. Yakni pembiayaan modal kerja dengan jangka waktu maksimal 3 tahun dan pembiayaan investasi dengan jangka waktu 5 tahun.

Pinjaman KUR BRI 40 juta

Bagi pelaku usaha yang mencari pinjaman KUR BRI dengan angsuran 700 ribuan bisa memilih plafon pinjaman 40 juta yang ada pada KUR Mikro.

Syarat pengajuannya sangat mudah hanya dengan SKU atau surat keterangan usaha dari kades atau lurah dan KTP. Jumlah pinjaman ini tidak membutuhkan NPWP serta tanpa agunan.

Baca Juga: Bunga KUR 2024 Diatur Permenko, Suku Bunga 3% Cuma untuk Super Mikro, KUR Tanpa Jaminan Maksimal 100 Juta

Halaman:

Editor: Pauzi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah